Halo, sudah siap untuk menonton episode 4 Kisah Untuk Geri? Sebelumnya admin akan memberikan kalian sinopsisnya terlebih dahulu ya biar makin penasaran.
Kisah untuk Geri Episode 4 dimulai ketika Ibunya Dinda pergi ke Malaysia untuk bekerja. Kemudian Dinda diajak oleh Raini untuk membeli kado ke mall untuk ultang tahun Geri.
Setelah sampai dan sedang mencari parfum, ternyata Dinda dijebak, didalam tasnya ada sebuah parfum. Manager toko mengetahui hal tersebut dan menuduh Dinda telah mencuri parfum. Alhasil diancamlah Dinda akan dimasukkan ke penjara.
Saat itu Raini menelfon Geri untuk meminta bantuan. Saat Geri sudah sampai dilokasi, apakah permasalah ini akan selesai? Yuk segera tonton videonya.
Info Film | Keterangan |
---|---|
Judul | Kisah Untuk Geri |
Bahasa | Indonesia |
Episode | 4/9 |
Status | Series |
Genre | Drama, Romance |
Tahun Rilis | 2021 |
Direktor | Manoj Punjabi |
Durasi | 50 Menit per Episode |